Analisis Harian Ulasan Pasar Tanggal 14 Mei...

Ulasan Pasar Tanggal 14 Mei 2021

14-05-2021Penulis: Peter Cruz

Pasar terdampak oleh tekanan inflasi dan nilai tukar dolar AS yang mendapat keuntungan dari data yang lebaih baik dan sentimen yang akan membuat Fed terpaksa untuk mengambil tindakan lebih cepat dengan adanya inflasi yang lebih tinggi.

Dengan aplikasi baru untuk asuransi pengangguran yang terus menurun, menurut data Departemen Tenaga Kerja klaim pengangguran telah mencapai level terendah 14-bulan, sehingga dolar AS berada di posisi terdepan di bidang G10.

Dengan beberapa data positif, data ekonomi dua hari terakhir telah memicu kekhawatiran akan inflasi karena kelangkaan bahan baku dan pekerja yang menjadi ancaman sehingga menyebabkan harga melonjak.

Pada daftar data ada Risalah Rapat Kebijakan Moneter ECB Zona Euro; Penjualan Ritel AS; Indeks Harga Impor & Ekspor AS; Produksi Industri AS; Tingkat Pemanfaatan Kapasitas AS; Indeks Sentimen Konsumen Michigan AS; Investori Usaha AS dan Jumlah Rig Minyak AS Baker Hughes AS.