Harga Emas Bergerak Sideways Sambil Menunggu Panduan!

Kemarin, harga emas melanjutkan konsolidasi naik. Pada sesi awal, harga emas koreksi konsolidasi tipis di sekitar 1898. Pada sesi tengah, setelah stabil pada pengujian ulang di sekitar 1894, harga emas menguji naik secara tipis. Pada sesi akhir, setelah harga emas naik ke posisi 1900, berlanjut hingga mencapai di sekitar 1909 kemudian tidak dapat naik lagi. Pasar akhirnya ditutup pada 1908.0 mendekati posisi titik tertinggi harian.

Analisis Fundamental

Melanjutkan ungkapan dari Lael Brainard, ketua The Fed Philadelphia, Patrick T. Harker mengisyaratkan bahwa The Fed telah mulai membahas mengenai pengurangan pembelian obligasi. Ini merupakan tekanan verbal terhadap data inflasi aktual. Selain itu, perilisan data Upah Non-Pertanian (NFP) pada hari Jumat menyebabkan pasar semakin berhati-hati, diikuti dengan harga emas yang bergerak sideways dan masih menunggu panduan lebih lanjut.

Analisis Teknikal

Pada grafik mingguan, harga emas selain membentuk tekanan pada bagian bawah grafik setelah menembus batas atas, saat ini juga menunjukkan keunggulan kenaikan yang pesat. Hal ini menyebabkan harga emas dianggap berpeluang untuk menguji kenaikan. Namun, terjadi overbought yang cukup parah sehingga perlu momentum yang cukup untuk melakukan koreksi baru dapat menarik keyakinan tindak lanjut ke posisi lebih tinggi.

Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas juga secara bersamaan mengkonfirmasi titik pembalikkan tren. Selain itu, harga emas juga telah mengkonfirmasikan tantangan pada posisi atas yang dilanjutkan dengan penembusan batas resistansi atas dan memperpanjang keyakinan untuk melakukan pembelian di harga rendah. Namun, pergerakan yang berlangsung hingga sekarang meskipun tekanan pada bagian bawah grafik mampu mendorong harga untuk menembus naik. Tetapi, emas selanjutnya tidak dapat melanjukan pergerakan dan akhirnya terjadi koreksi.

Sementara itu, selama berlangsungnya pergerakan telah muncul lebih dari dua kali struktur divergence, namun masih juga belum dapat mendorong terjadinya koreksi. Emas malah terpaksa untuk naik lebih tinggi hingga akhirnya menjadi lenyap. Hal ini tentu akan memengaruhi dorongan dan keyakinan untuk menindaklanjuti kenaikan. Demikian, para investor teknikal akan tetap mengekspektasikan adanya struktur koreksi.

Pada grafik 4 jam, setelah harga emas membentuk struktur double bottom dan head and shoulder di bagian bawah grafik, selanjutnya menunjukkan kerangka gelombang tren. Sementara, dengan adanya penembusan pada posisi resistansi, pasar akan semakin berfokus pada perubahan tren.

Berdasarkan posisi harga emas saat ini: Pertama, sejak harga emas menembus tekanan pada grafik, melanjutkan konsolidasi naik yang menunjukkan struktur convergence atau kurangnya keyakinan untuk mendorong tindak lanjut. Kedua, konsolidasi naik harga emas beberapa kali muncul struktur divergence namun belum dapat terjadi koreksi yang efektif, sehingga disini memiliki harapan adanya pesiapan untuk koreksi teknikal. Ketiga, setelah harga emas membentuk tekanan pada bagian bawah grafik selain konsolidasi awal telah stabil, juga tidak terdapat konfimasi penurunan atau koreksi.

Terakhir, secara fundamental, data Upah Non-Pertanian (NFP) AS ditetapkan sebagai titik pembalikkan posisi harga emas yang masih sulit menarik tindak lanjut yang efektif. Meskipun semalam harga emas mengalami konsolidasi naik, namun pada hari ini kembali mengalami penurunan. Kemudian untuk pergerakan sideways harga emas di posisi 1900 masih ditunggu oleh kedua pihak bullish dan bearish dengan sabar. Oleh karena itu, para investor disarankan untuk tetap bersabar juga dan menunggu hingga harga emas menunjukkan arahan yang jelas!

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1880.0-1886.0, terapkan stop loss di 1875.0, target di 1892.0-1900.0, level resistansi: 1917.0, level support: 1880.0.

Data Penting Malam Ini:

20:15 Jumlah Tenaga Kerja ADP AS Bulan Mei

20:30 Klaim Tunjangan Pengangguran Awal AS Hingga 29 Mei

21:45 IMP Jasa Markit AS Bulan Mei

22:00 IMP Non-Manufaktur ISM AS Bulan Mei

23:00 Perubahan Persediaan Minyak Mentah EIA AS Hingga 28 Mei

00:30 [dini hari] The Fed, Raphael W. Bostic Menyampaikan Pidato

01:50 [dini hari] The Fed, Patrick T. Harker Menyampaikan Pidato

03:05 [dini hari] Dewan Gubernur The Fed, Randal K. Quarles Menyampaikan Pidato

Catatan

Ulasan malam ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)

Kekurangan Dorongan Support, Harga Emas Bergerak Sideways!

Kemarin, harga emas melemah pada konsolidasi turun. Pada sesi awal, setelah stabil pada pergerakan sideways di sekitar 1907, harga emas melanjutkan pengujian naik. Pada sesi tengah, harga emas konsolidasi naik hingga mencapai titik tertinggi di sekitar 1916 lalu tidak dapat naik lagi. Pada sesi akhir, melanjutkan konsolidasi turun hingga mencapai di sekitar 1892 lalu tidak dapat turun lagi dan diikuti dengan rebound kembali ke posisi 1900. Pasar akhirnya ditutup pada 1900.2.

Analisis Fundamental

Anggota dewan gubernur The Fed, Lael Brainard menyatakan tindak lanjut The Fed berubah menjadi “stabil” dari yang sebelumnya “sabar”. Ini mengacu pada data inflasi saat ini yang memicu perhatian juga mengisyaratkan bahwa neraca penyusutan mulai diperhatikan. Akibatnya, dorongan penutupan posisi mendorong harga emas ke posisi tinggi untuk koreksi.

Analisis Teknikal

Pada grafik mingguan, harga emas selain menembus tekanan pada bagian bawah grafik juga menunjukkan keunggulan kenaikan yang pesat. Ini menyebabkan harga emas dianggap berpeluang untuk menguji kenaikan. Hanya saja, pasar overbought lumayan parah sehingga perlu momentum yang cukup untuk melakukan koreksi sehingga dapat menarik keyakinan tindak lanjut ke posisi lebih tinggi.

Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas juga secara bersamaan mengonfirmasi titik pembalikkan tren. Selain itu, juga telah mengonfirmasikan tantangan pasa posisi atas yang dilanjutkan dengan penembusan batas resistansi atas dan memperpanjang keyakinan untuk melakukan pembelian di harga rendah. Namun, pergerakan yang berlangsung hingga sekarang meskipun tekanan pada bagian bawah grafik mampu mendorong harga untuk menembus naik tetapi selanjutnya tidak dapat melanjukan pergerakan dan akhirnya terjadi koreksi.

Sementara itu, selama berlangsungnya pergerakan telah muncul lebih dari dua kali struktur divergence, namun masih juga belum dapat mendorong terjadinya koreksi, malah terpaksa untuk naik lebih tinggi hingga akhirnya menjadi lenyap. Hal ini tentu akan memengaruhi dorongan dan keyakinan untuk menindaklanjuti kenaikan. Demikian, para investor teknikal akan tetap mengekspektasikan adanya struktur koreksi yang memberikan peluang kenaikkan.

Pada grafik 4 jam, harga emas membentuk struktur double bottom dan head and shoulder di bagian bawah grafik dan menunjukkan kerangka gelombang tren. Sementara, dengan menembusnya tekanan pada posisi tinggi grafik, pasar akan semakin berfokus pada perubahan posisi harga.

Berdasarkan posisi harga emas saat ini: Pertama, sejak harga emas menembus tekanan pada grafik, melanjutkan konsolidasi naik yang menunjukkan konvergensi atau kurangnya dorongan keyakinan tindak lanjut; Kedua, kondolidasi naik harga emas beberapa kali memunculkan struktur divergence namun beum mendapatkan koreksi yang efektif, sehingga disini memiliki harapan untuk koreksi teknikal; Ketiga, setelah harga emas menembus tekanan pada bagian bawah grafik kemudian menstabilkan konsolidasi awal, selainnya tidak terdapat retracement atau koreksi;

Terakhir, secara fundamental, data upah non-pertanian AS ditetapkan sebagai titik pembalikkan posisi harga emas yang masih sulit menarik tindak lanjut yang efektif. Persis pada harga emas semalam yang terjadi koreksi tipis karena neraca penyusutan, sebelum dapat mengonfirmasi, akan tetap bergerak sideways. Oleh karena itu, para investor disarankan untuk tetap sabar atau untuk saat ini dapat mengatur kisaran tindak lanjut untuk keuntungan jangka pendek.

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1887.0-1893.0, terapkan stop loss di 1882.0, target di 1900.0-1908.0, level resistansi: 1917.0, level support: 1885.0.

Data Penting Malam Ini:

20:55  Indeks Redbook (Bulanan) AS Bulan Mei

22:00  Optimisme Ekonomi IBD/TIPP (Bulanan) AS Bulan Juni

24:00  The Fed, Charles L. Evans Menyampaikan Pidato

02:00 [dini hari]  Perilisan Beige Book Federal Reserve

02:00 [dini hari]  The Fed, Neel Kashkari Menghadiri Pertemuan

Catatan

Ulasan malam ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)

Harga Emas Stabil di Posisi 1900 lalu Naik secara Perlahan!

Analisis Fundamental:

Kemarin, harga emas berkonsolidasi naik. Pada sesi awal, harga emas menguji naik. Pada sesi tengah, harga emas bergerak hingga mencapai resistansi di sekitar 1910 lalu tidak dapat naik lagi. Pada sesi akhir, harga emas konsolidasi turun hingga mncapai batasan support di posisi atas 1900 kemudian melanjutkan rebound secara perlahan. Pasar akhirnya ditutup pada 1906.5.

Dari sisi berita, Indeks Harga Belanja Personal yang dirilis AS pada Jumat lalu masih membuat pasar khawatir akan inflasi. Namun, para pejabat The Fed masih menekankan sikap pelonggaran The Fed. Hal ini akan menyusutkan imbal hasil yang menyebabkan emas harus bersiap untuk konfrotasi dengan pembelian. Secara keseluruhan, harga emas masih dalam pola naik.

Analisis Teknikal:

Pada grafik mingguan, harga emas selain menembus tekanan pada bagian bawah grafik juga menunjukkan keunggulan kenaikan. Ini menyebabkan harga emas dianggap berpeluang menguji naik pada pola sama. Hanya saja, permintaan berlebihan yang parah sehingga perlu disesuaikan pelepasan untuk mendorong keyakinan tindak lanjut ke posisi lebih tinggi.

            Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas juga secara bersamaan mengonfirmasi titik pembalikkan tren. Selain itu, juga telah mengonfirmasikan tantangan pasa posisi atas yang dilanjutkan dengan penembusan batas resistansi atas dan memperpanjang keyakinan untuk melakukan pembelian di harga rendah. Namun, pergerakan yang berlangsung hingga sekarang meskipun tekanan pada bagian bawah grafik mampu mendorong harga untuk menembus naik tetapi selanjutnya tidak dapat melanjukan pergerakan dan akhirnya terjadi koreksi. Sementara itu, selama berlangsungnya pergerakan telah muncul lebih dari dua kali struktur divergence, namun masih juga belum dapat mendorong terjadinya koreksi, malah terpaksa untuk naik lebih tinggi hingga akhirnya menjadi lenyap. Hal ini tentu akan memengaruhi dorongan dan keyakinan untuk menindaklanjuti kenaikan. Demikian, para investor teknikal akan tetap mengekspektasikan adanya struktur koreksi yang memberikan peluang kenaikan.

            Pada grafik 4 jam, setelah struktur rumit pada harga emas sebelumnya berubah menjadi struktur naik, serta juga telah menembus posisi 1900, pasar akan secara bertahap menargetkan titik target profit tertinggi di posisi 2000. Target jangka panjang ini biasanya dibangun pada titik dasar pembalikkan tren. Dikarenakan saat ini harga emas memberi tekanan akibat menembus batas atas, sehingga kelanjutan pergerakan naik juga telah dikonfirmasi. Dengan kata lain, tidaklah salah jika target yang ditetapkan semakin tinggi. Hanya saja, pada penulis sebelumnya pernah menyebutkan dua kekhawatiran. Pertama, secara fundamental, dengan skala pembelian kembali mata uang oleh The Fed terus mencapai titik tertinggi, apakah The Fed sebenarnya telah mempererat likuiditas mata uang dan akankah dolar AS terus memburuk hingga titik terparah baru mulai berbalik arah? Kedua, secara teknikal, dengan akumulasi keuntungan dan kurangnya momentum untuk koreksi, akankah harga emas saat ini bersiap untuk menyerang balik dengan cepat, dan bagaimana dengan kepastian pembalikan arah tren jika dorongan ini hilang? Oleh karena itu, dengan struktur divergence yang terus menguji naik, para investor disarankan untuk waspada dan menunggu koreksi retracement.

Strategi Investasi Malam:

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (Sell) di 1912.0-1917.0, terapkan stop loss di 1922.0, target 1900.0-1906.0, level resistansi: 1917.0, level support: 1893.0.

Data Penting Malam Ini:

20:30  Produk Domestik Bruto (Bulanan) Kanada Bulan Maret

20:30  Pertemuan OPEC (Organisasi Negara Pengekspor Minyak)

21:45  IMP Manufaktur Markit AS Bulan Mei

22:00  IMP Manufaktur ISM AS Bulan Mei

22:00  Belanja Konstruksi (Bulanan) AS Bulan April

22:30  Indeks Bisnis Manufaktur Fed Dallas Bulan Mei

Catatan:

Ulasan malam ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)

Struktur Divergence Gagal Koreksi, Membatasi Kenaikan Harga Emas!

Kemarin, harga emas berkonsolidasi naik. Pada sesi awal, harga emas bergerak sideways di sekitar 1896. Pada sesi tengah, harga emas menguji penurunan. Pada sesi akhir, setelah stabil di sekitar 1888 melanjutkan penurunan karena pengaruh dari data hingga mencapai di sekitar 1882. Setelah itu, menguji kenaikan hingga Kembali mencapai posisi 1900. Pasar akhirnya ditutup pada 1903.7.

Analisis Fundamental

Pidato para pejabat The Fed minggu lalu menekankan sikap pelonggaran The Fed saat ini juga menegaskan inflasi saat ini hanya bersifat sementara. Akibatnya, dolar AS minggu lalu melemah dan ditambah dengan performa obligasi AS yang tidak sesuai harapan. Inilah mengapa kedua faktor ini tampaknya yang mendorong kenaikan harga emas ke posisi 1900, namun sudah melambat.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas juga secara bersamaan mengonfirmasi titik pembalikkan tren. Selain itu, juga telah mengonfirmasikan tantangan pasa posisi atas yang dilanjutkan dengan penembusan batas resistansi atas dan memperpanjang keyakinan untuk melakukan pembelian di harga rendah.

Namun, pergerakan yang berlangsung hingga sekarang meskipun tekanan pada bagian bawah grafik mampu mendorong harga untuk menembus naik tetapi selanjutnya tidak dapat melanjukan pergerakan dan akhirnya terjadi koreksi.

Sementara itu, selama berlangsungnya pergerakan telah muncul lebih dari dua kali struktur divergence, namun masih juga belum dapat mendorong terjadinya koreksi, malah terpaksa untuk naik lebih tinggi hingga akhirnya menjadi lenyap. Hal ini tentu akan memengaruhi dorongan dan keyakinan untuk menindaklanjuti kenaikan. Demikian, para investor teknikal akan tetap mengekspektasikan adanya struktur koreksi yang memberikan peluang kenaikan.

Pada grafik 4 jam, setelah struktur rumit pada harga emas sebelumnya berubah menjadi struktur naik, serta juga telah menembus posisi 1900, pasar akan secara bertahap menargetkan titik target profit tertinggi di posisi 2000. Target jangka panjang ini biasanya dibangun pada titik dasar pembalikkan tren. Dikarenakan saat ini harga emas memberi tekanan akibat menembus batas atas, sehingga kelanjutan pergerakan naik juga telah dikonfirmasi. Dengan kata lain, tidaklah salah jika target yang ditetapkan semakin tinggi.

Hanya saja, pada penulis sebelumnya pernah menyebutkan dua kekhawatiran. Pertama, secara fundamental, dengan skala pembelian kembali mata uang oleh The Fed terus mencapai titik tertinggi, apakah The Fed sebenarnya telah mempererat likuiditas mata uang dan akankah dolar AS terus memburuk hingga titik terparah baru mulai berbalik arah? Kedua, secara teknikal, dengan akumulasi keuntungan dan kurangnya momentum untuk koreksi, akankah harga emas saat ini bersiap untuk menyerang balik dengan cepat, dan bagaimana dengan kepastian pembalikan arah tren jika dorongan ini hilang?

Kemarin, harga emas masih belum mampu koreksi struktur divergence sehingga kembali ke posisi 1900. Namun, masih belum menunjukkan keunggulan karena tidak cukupnya keyakinan untuk menindaklanjuti. Jika masih belum mampu menarik tindak lanjut yang cukup, maka cara yang paling bagus adalah dengan koreksi teknikal. Oleh karena itu, para investor disarankan untuk tetap bersabar dan menunggu konfirmasi koreksi harga emas baru melakukan tindak lanjut.

Strategi Investasi Malam:

Berhati-hatilah ketika berinvestasi pada malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (Sell)

Data Penting Malam Ini:

20:00  Indeks Harga Konsumen Awal Jerman Bulan Mei

20:30  Neraca Transaksi Berjalan (Q1) Kanada

Perilisan Prospek Ekonomi OECD Oleh Sekretaris Jenderal OECD, Angel Guria dan Ketua Ekonom Global, Catherine L. Mann

Organisasi Kesehatan Dunia Swiss Mengadakan Majelas Kesehatan Dunia (Tahunan) Hinggal 1 Juni

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)

Struktur Divergence Terus Berlanjut, Dapatkah Emas Keluar dari Struktur Koreksi?

Analisis Fundamental:

Kemarin, penurunan tipis pada harga emas menunjukkan adanya koreksi. Pada sesi awal, harga emas stabil pada retest di sekitar 1892 lalu tertahan batas support. Pada sesi tengah, harga emas berkonsolidasi naik. Pada sesi akhir, setelah mencapai posisi 1900 harga emas melanjutkan kenaikan hingga mencapai batas resistansi di sekitar 1903. Setelah itu, harga emas kembali menguji penurunan hingga terbatas support di sekitar 1888 kemudian rebound. Pasar akhirnya ditutup pada 1896.4.

Dari sisi berita, klaim tunjangan pengangguran awal yang diumumkan AS jauh lebih rendah dari ekspektasi. Namun secara tidak sengaja, indeks bulanan pesanan barang tahan lama AS pada bulan April juga mengalami penurunan. Meskipun pertumbuhan ekonomi AS pada kuartal pertama mengalami peningkatan, namun masih jauh dari ekspektasi. Sementara itu, skala pembelian kembali AS yang baru-baru ini mengalami peningkatan memicukan kekhawatiran. Hal ini menyebabkan harga emas terus melanjutkan pergerakan sideways dan mempertimbangkan koreksi.

Analisis Teknikal:

Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas juga secara bersamaan mengonfirmasi titik pembalikkan tren. Selain itu, juga telah mengonfirmasikan tantangan pasa posisi atas yang akan dilanjutkan penembusan batas resistansi atas dan memperpanjang keyakinan untuk melakukan pembelian di harga rendah. Namun, pergerakan yang berlangsung hingga sekarang meskipun tekanan pada bagian bawah grafik mampu mendorong harga untuk menembus naik tetapi selanjutnya tidak dapat melanjukan pergerakan dan akhirnya terjadi koreksi. Sementara itu, selama berlangsungnya pergerakan telah muncul lebih dari dua kali struktur divergence, namun masih juga belum dapat mendorong terjadinya koreksi, malah terpaksa untuk naik lebih tinggi hingga akhirnya menjadi lenyap. Hal ini tentu akan memengaruhi dorongan dan keyakinan untuk menindaklanjuti kenaikan. Demikian, para investor teknikal akan tetap mengekspektasikan adanya struktur koreksi yang memberikan peluang kenaikan.

Pada grafik 4 jam, setelah struktur rumit pada harga emas sebelumnya berubah menjadi struktur naik, serta juga telah menembus posisi 1900, pasar akan secara bertahap menargetkan titik target profit tertinggi di posisi 2000. Target jangka panjang ini biasanya dibangun pada titik dasar pembalikkan tren. Dikarenakan saat ini harga emas memberi tekanan akibat menembus batas atas, sehingga kelanjutan pergerakan naik juga telah dikonfirmasi. Dengan kata lain, tidaklah salah jika target yang ditetapkan semakin tinggi. Hanya saja, pada penulis sebelumnya pernah menyebutkan dua kekhawatiran. Pertama, secara fundamental, dengan skala pembelian kembali mata uang oleh The Fed terus mencapai titik tertinggi, apakah The Fed sebenarnya telah mempererat likuiditas mata uang dan akankah dolar AS terus memburuk hingga titik terparah baru mulai berbalik arah? Kedua, secara teknikal, dengan akumulasi keuntungan dan kurangnya momentum untuk koreksi, akankah harga emas saat ini bersiap untuk menyerang balik dengan cepat, dan bagaimana dengan kepastian pembalikan arah tren jika dorongan ini hilang? Terutama harga emas yang baru-baru ini pada grafik 4 jam, terus memunculkan tanda-tanda divergence, kurangnya keyakinan menindaklanjuti pembelian, dan juga bersiap-siap mengoreksi kenaikan. Hanya saja, pada saat ini, masih belum membentuk struktur koreksi. Oleh karena itu, para investor disarankan untuk melakukan tindak lanjut kenaikan harga emas saat ini dengan hati-hati atau tetap bersabar dan menunggu konfirmasi yang logis terlebih dahulu baru melakukan tindak lanjut!

Strategi Investasi Malam:

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (Sell) di 1893.0-1899.0, terapkan stop loss di 1904.0, target di 1877.0-1886.0, level resistensi: 1903.0, level support: 1870.0.

Data Penting Malam Ini:

20:30  Indeks Harga Belanja Konsumsi Perorangan AS (Tahunan) Bulan April
20:30  Indeks Harga Belanja Konsumsi Perorangan Inti AS (Bulanan dan Tahunan) Bulan April
20:30  Indeks Pengeluaran Pribadi AS (Bulanan) Bulan April
21:45  Indeks Manajer Pembelian (PMI) Chicago AS Bulan Mei
22:00  Indeks Sentimen Konsumen Michigan AS Bulan Mei

Catatan:

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT 17:30-04:00)

Harga Emas Bergerak Sideways di Sekitar 1900!

Kemarin, penurunan dari posisi tinggi pada harga emas mulai melambat. Pada sesi awal, setelah bergerak sideways menurun di sekitar posisi 1900, selanjutnya berhasil menembus naik. Pada sesi tengah, harga emas berkonsolidasi naik hingga mencapai di sekitar 1907 lalu tidak dapat naik lagi. Pada sesi akhir, harga emas berkonsolidasi hingga mencapai titik tertinggi baru di sekitar 1912 lalu tidak dapat naik lagi. Setelah itu, harga emas turun hingga mencapai di sekitar 1890. Pasar akhirnya ditutup pada 1896.5.

Analisis Fundamental

Para pejabat The Fed masih berdiskusi mengenai pandang prospek inflasi dan pengurangan QE. Meskipun pasar menerimanya, akan tetapi meskipun pasar mulai menerima keputusan tersebut tetapi kekhawatiran pasar masih terlihat dengan meluasnya jumlah pembelian The Fed. Selain itu, harga emas menunjukkan penutupan pasar setelah menembus posisi 1900. Hal ini menyebabkan harga emas koreksi.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas terus melanjutkan tindak lanjut konsolidasi naik menuju ke level tinggi. Ditambah dengan penembusan di batas resistansi atas dan “persiapan” adanya koreksi menunjukkan keuntungan. Hal ini diharapkan dapat menarik perhatian pasar untuk menjaga momentum pasar dan terus mendorong harga emas untuk berkembang naik.

Pada grafik 4 jam, titik awal harga emas yang sebelumnya ditetapkan di sekitar 1677 telah terbentuk struktur ABC. Hingga saat ini harga emas telah mengonfirmasikan perkembangan tindak lanjut di posisi yang sama serta posisi yang sama berjatuhan pada Fibonacci retracement 50% pada kisaran harga 2075-1676 yaitu di sekitar posisi 1875 yang berubah menjadi resistansi. Meskipun hal ini tampaknya memberikan tekanan, namun tidak besar dan menunjukkan performa stabil di level atas yang menguntungkan dan adanya kemungkinan membentuk struktur gelombang naik.

Selain itu, dari performa perkembangan struktur gelombang, sejak posisi sekitar 1756 memasuki struktur 5 gelombang, konfirmasi struktur 5 gelombang pada harga emas hingga saat ini semakin tidak sesuai dengan situasi “truncation” pada struktur 5 gelombang.

Dengan demikian, mungkin diperlukan pembentukkan ulang struktur. Dari sisi struktur, setelah struktur rumit pada harga emas sebelumnya berubah menjadi struktur naik, serta juga telah menembus posisi 1900, pasar akan secara bertahap menargetkan titik target profit tertinggi di posisi 2000. Target jangka panjang ini biasanya dibangun pada titik dasar pembalikkan tren.

Dikarenakan saat ini harga emas memberi tekanan akibat menembus batas atas, sehingga kelanjutan pergerakan naik juga telah dikonfirmasi. Dengan kata lain, tidaklah salah jika target yang ditetapkan semakin tinggi. Hanya saja, pada penulis sebelumnya pernah menyebutkan dua kekhawatiran.

Pertama, dengan skala pembelian kembali mata uang oleh The Fed terus mencapai titik tertinggi, akankah dolar AS terus memburuk hingga titik terparah baru mulai berbalik arah? Kedua, secara teknikal, dengan akumulasi keuntungan dan kurangnya momentum untuk koreksi, akankah harga emas saat ini bersiap untuk menyerang balik dengan cepat, dan bagaimana dengan kepastian pembalikan arah tren jika dorongan ini hilang? Oleh karena itu, para investor disarankan untuk tetap sabar dan waspada dalam mengambil tindak lanjut pada pengujian naik dan dapat menunggu hingga konfirmasi momentum yang logis pada harga emas terlebih dahulu sebelum memilih posisi harga untuk masuk pasar!

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1891.0-1897.0, terapkan stop loss di 1886.0, target di 1905.0-1915.0, level resistensi: 1915.0, level support: 1890.0.

Data Penting Malam Ini:

20:30  Indeks Pesanan Barang Tahan Lama AS (Bulanan) Bulan April

20:30  Klaim Tunjangan Pengangguran Awal AS minggu Lalu

20:30  Koreksi pada Indeks Produk Domestik Bruto Tingkat Musiman AS (Tahunan)

22:00  Indeks Penjualan Rumah Tertunda AS (Bulanan) Bulan April

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)

Struktur Divergence “Mereda” sebelum Koreksi atau Membatasi Keyakinan Volume Posisi Beli

Analisis Fundamental:

Kemarin, harga emas melanjutkan pergerakan sideways di posisi tinggi pada grafik. Pada sesi awal, harga emas konsolidasi koreksi turun secara tipis hingga mencapai batas support di sekitar 1872. Pada sesi tengah, setelah konsolidasi rebound harga emas menguji kenaikan mencapai di sekitar1880, namun masih mendapatkan tekanan dari batas resistansi dan stabil di sekitar 1872. Pada sesi akhir, harga emas melanjutkan pengujiananya hingga mencapai posisi psikologi 1875 tanpa melanjutkan untuk naik, dan akhirnya ditutup di 1880.7 mendekati level tertinggi dalam perdagangan harian.

Dari sisi berita, para pejabat Fed menyatakan untuk meredakan tekanan kekhawatiran inflasi di pasar, menegaskan bahwa inflasi yang tinggi saat ini hanya bersifat sementara dan mengatakan bahwa Fed tidak akan mempertimbangkan untuk mengurangi QE sampai lapangan kerja penuh dan mencapai target 2%. Pernyataan ini mengakibatkan dolar AS melanjutkan penurunannya, sehingga mendorong harga emas naik ke di 1900.

Analisis Teknikal:

            Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas melanjutkan tindak lanjut konsolidasi naik menuju ke level tinggi. Selain itu, bagian sideway atas telah membentuk penembusan yang efektif dengan konfirmasi yang sudah terbentuk dan menunjuk bullish, ada harapan untuk menarik para investor dari pasar untuk tindak lanjut mendorong dan melanjutkan menguji kenaikannya.

Pada grafik 4 jam, titik awal harga emas yang sebelumnya ditetapkan di sekitar 1677 telah terbentuk struktur ABC. Hingga saat ini harga emas telah mengonfirmasikan tindak lanjut di posisi yang sama serta posisi yang sama berjatuhan pada Fibonacci retracement 50% atau sekitar 1875 dengan kisaran harga 2075-1676. Meskipun hal ini tampaknya memberikan tekanan, namun tidak besar dan menunjukkan performa stabil di level atas yang menguntungkan dan adanya kemungkinan membentuk struktur gelombang naik.

Selain itu, dari performa perkembangan struktur gelombang, sejak posisi sekitar 1756 memasuki struktur 5 gelombang, konfirmasi struktur 5 gelombang pada harga emas hingga saat ini semakin tidak sesuai dengan situasi “truncation” pada struktur 5 gelombang. Dengan demikian, mungkin diperlukan pembentukkan ulang struktur. Namun, jika dibentuk ulang, yang menentukan harga emas untuk rebound menuju titik yang lebih tinggi adalah stuktur naik ABC yang baru. Dan target yang diprediksikan adalah di sekitar 1897. Posisi ini berada di dekat posisi 1900, sehingga menjadi agak rumit dalam menghilangkan tekanan.

Dari performa perkembangan struktur gelombang, gelombang perpanjangan tingkat kedua secara langsung membentuk Superposition atau tren cenderung mendekati 1897 (disekitar level psikologi 1900). Kemarin, harga emas berhasil menembus tantangan di dekat zona ini. Pada perdagangan harian, ada kemungkinan menembus level psikologi 1900 dengan kinerja positif. Atau cenderung tren tahap baru dengan kinerja struktur gelombang tren 5; tetapi pada saat yang sama, harus diperhatikan dengan lebih cermat.

Sebelumnya, sebelumnya harga emas telah berhasil melewati tantangan di sekitar 1890, namun dorongan yang didapatkan masih kurang. Sekarang, meskipun telah stabil di posisi tinggi, namun masih kurang mampu mendorong naik untuk membentuk gelombang baru, mengakibatkan pergerakan yang lumayan longgar.

Dengan pembatasan tertentu yang juga mempengaruhi dan membatasi motivasi dan keyakinan untuk melanjutkan tindak lanjut konsolidasi naik menuju ke level tinggi; selain itu, Fed saat ini “menggunakan skale overnight pembelian kembali ” juga mendekati tertinggi historis dan mungkin akan mencapai tertinggi baru. Mohon berhati-hati terhadap sifat the Federal Reserve yang masih tetap Dovish dan kelemahan dolar AS. Oleh karena itu, disarankan para investor untuk bertindah lanjut dengan hati-hati terhadap harga emas saat ini.

Strategi Investasi Malam:

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (Sell) di 1907.0-1913.0, terapkan stop loss di 1918.0, target di 1891.0-1900.0, level resistensi: 1913.0, level support: 1890.0.

Data Penting Malam Ini

22:30 Stok Minyak Mentah EIA Mingguan AS hingga tanggal 21 Mei

03:00 AM, Pidato Anggota FOMC, Quarles 

Catatan:

Ulasan malam ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)

Muncul Tanda-tanda Divergence, Kenaikan Harga Emas Terbatas!

Kemarin, harga emas sedikit berkonsolidasi naik. Pada sesi awal, harga emas berkonsolidasi hingga mencapai support di sekitar 1870. Pada sesi tengah, berkonsolidasi naik secara perlahan. Pada sesi akhir, harga emas menguji kenaikan hingga mencapai batas resistensi di sekitar 1889 lalu turun hingga mencapai support di sekitar 1870. Pasar rebound dan akhirnya ditutup pada posisi 1879.4.

Analisis Fundamental

Data IMP Manufaktur dan Jasa yang diumumkan oleh AS melebihi ekspektasi dan mendukung prospek awal inflasi. Hal ini dengan jelas memberikan dukungan pada harga emas yang berlawanan dengan inflasi. Selain itu, perubahan pada jumlah bersih posisi masuk pada ETF baru-baru ini cenderung mendukung pihak bullish secara optimis. Harga emas masih menunjukkan keunggulan dengan berkonsolidasi naik, hanya saja lebih lambat.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas terus melanjutkan tindak lanjut konsolidasi naik menuju ke level tinggi. Namun, meskipun telah mengonfirmasi pengujian naik ke level tinggi tersebut, tetap saja belum memunculkan retracement keuntungan short selling.

Hal ini menyebabkan harga emas saat ini masih memiliki harapan naik dalam waktu tertentu. Selain itu, harga emas telah menunjukkan performa yang bagus karena berhasil menembus posisi sekitar 1875 dan melanjutkan tantangan naik ini dengan cepat, sehingga memiliki harapan mendorong pasar untuk menindaklanjuti perubahan tren.

Pada grafik 4 jam, titik awal harga emas yang sebelumnya ditetapkan di sekitar 1677 telah terbentuk struktur ABC. Hingga saat ini harga emas telah mengonfirmasikan tindak lanjut di posisi yang sama serta posisi yang sama berjatuhan pada Fibonacci retracement 50% pada kisaran harga 2075-1676. Meskipun hal ini tampaknya memberikan tekanan, namun tidak besar dan menunjukkan performa stabil di level atas yang menguntungkan dan adanya kemungkinan membentuk struktur gelombang naik. 

Selain itu, dari performa perkembangan struktur gelombang, sejak posisi sekitar 1756 memasuki struktur 5 gelombang, konfirmasi struktur 5 gelombang pada harga emas hingga saat ini semakin tidak sesuai dengan situasi “truncation” pada struktur 5 gelombang. Dengan demikian, mungkin diperlukan pembentukkan ulang struktur.

Namun, jika dibentuk ulang, yang menentukan harga emas untuk rebound menuju titik yang lebih tinggi adalah stuktur naik ABC yang baru. Dan target yang diprediksikan adalah di sekitar 1897 dikarenakan harga emas masih belum mampu menembus posisi 1900, sedangkan sebelumnya harga emas telah berhasil melewati tantangan di sekitar 1890.

Namun karena kurangnya dorongan dan support, menyebabkan tekanan yang jelas pada pengujian naik harga emas yang lagi-lagi menguji kenaikan hingga mencapai batas resistensi di sekitar 1890 setelah sebelumnya menstabilkan koreksi turun. Ditambahkan dengan mulai munculnya tanda-tanda divergence pada indeks MACD akan membatasi tantangan harga emas untuk menuju level lebih tinggi. Sehingga jika menggunakan hal ini mengoreksi struktur divergence maka termasuk pilihan yang masuk akal. Oleh karena itu, para investor disarankan untuk berhati-hati dalam menindaklanjuti tantangan naik atau tunggu hingga konfirmasi koreksi harga emas terlebih dahulu baru melakukan pembelian!

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (Sell) di 1887.0-1893.0, terapkan stop loss di 1898.0, target di 1871.0-1880.0, level resistensi: 1897.0, level support: 1860.0.

Data Penting Malam Ini

19:05 Pidato oleh Gubernur Bank Sentral Jepang, Haruhiko Kuroda 

20:30 Indeks Aktivitas Nasional Fed Chicago AS Bulan April

21:00 Ketua Fed St. Louis, James B. Bullard Menyampaikan Pidato Pada Konferensi Cryptocurrency

23:00 Pidato oleh Ketua Fed Cleveland, Loretta J. Mester

00:00 [dini hari] Pidato oleh Pejabat The Fed, Raphael Bostic

Konsil Uni-Eropa Mengadakan Pertemuan Khusus Anggota Uni Eropa

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)

Fluktuasi Naik Stabil, Masih Menguntungkan Emas!

Kemarin, harga emas konsolidasi naik secara tipis. Pada sesi awal, harga emas menguji kenaikan secara perlahan setelah stabil pada retest di sekitar 1863. Pada sesi tengah, setelah bergerak hingga mencapai sekitar 1879 lalu tertahan resistansi dan terjadi koreksi turun. Pada sesi akhir, harga emas melakukan pengujian naik hingga mencapai 1865, setelah itu naik lagi hingga mencapai di sekitar 1883, namun kemudian mengalami penurunan. Pasar akhirnya ditutup 1876.9.

Analisis Fundamental

Klaim tunjangan pengangguran awal yang diumumkan oleh AS minggu lalu lebih rendah dari ekspektasi. Namun, pemulihan pasar tenaga kerja saat ini masih layak untuk dinantikan. Dengan munculnya vaksinasi yang mendorong pemulihan ekonomi saat ini masih relatif stabil. Ditambahkan dengan risalah pertemuan The Fed yang mengisyaratkan bahwa obligasi AS juga relatif stabil, hal ini membatasi ruang dan kesempatan harga emas untuk naik.

Analisis Teknikal

Pada grafik mingguan dapat dilihat bahwa sejak harga emas naik kembali ke posisi 1800, kecepatan naik meningkat seiring dengan dorongan dari pihak bullish yang juga meningkat dengan cepat. Selain itu, dengan tekanan di sekitar garis tren mulai menghilang secara perlahan, hal ini memiliki harapan untuk menarik perhatian pasar. Sehingga dapat memperpanjang perkembangan naik pada harga emas.

Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas terus melanjutkan tindak lanjut konsolidasi naik menuju ke level tinggi. Namun, meskipun telah mengonfirmasi pengujian naik ke level tinggi tersebut, tetap saja belum memunculkan retracement keuntungan short selling. Hal ini menyebabkan harga emas saat ini masih memiliki harapan naik dalam waktu tertentu. Selain itu, harga emas telah menunjukkan performa yang bagus karena berhasil menembus posisi sekitar 1875 dan melanjutkan tantangan naik ini dengan cepat, sehingga memiliki harapan mendorong pasar untuk menindaklanjuti perubahan tren.

Pada grafik 4 jam, titik awal harga emas yang sebelumnya ditetapkan di sekitar 1677 telah terbentuk struktur ABC. Hingga saat ini harga emas telah mengonfirmasikan tindak lanjut di posisi yang sama serta posisi yang sama berjatuhan pada Fibonacci retracement 50% pada kisaran harga 2075-1676. Meskipun hal ini tampaknya memberikan tekanan, namun tidak besar dan menunjukkan performa stabil di level atas yang menguntungkan dan adanya kemungkinan membentuk struktur gelombang naik.  

Selain itu, dari performa perkembangan struktur gelombang, sejak posisi sekitar 1756 memasuki struktur 5 gelombang, konfirmasi struktur 5 gelombang pada harga emas hingga saat ini semakin tidak sesuai dengan situasi “truncation” pada struktur 5 gelombang. Dengan demikian, kemungkinan diperlukan untuk membentuk ulang struktur.

Namun, jika dibentuk ulang, yang menentukan harga emas untuk rebound menuju titik yang lebih tinggi adalah stuktur naik ABC yang baru. Dan target yang diprediksikan adalah di sekitar 1897 dikarenakan harga emas masih belum mampu menembus posisi 1900, sedangkan sebelumnya harga emas telah berhasil melewati tantangan di sekitar 1890 yang diikuti dengan koreksi dan berhasil stabil.

Secara teori, seharusnya koreksi yang menguntungkan bagi para bullish dapat menembus posisi 1900, namun karena pada indeks MACD telah muncul tanda-tanda pasif sehingga menyebabkan dorongan momentum tidak memiliki kekuatan yang cukup. Oleh karena itu, para investor disarankan untuk waspada dalam mengikuti pengujian naik harga emas!

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1862.0-1868.0, terapkan stop loss di 1857.0, target di 1875.0-1885.0, level resistensi: 1897.0, level support: 1860.0.

Data Penting Malam Ini

19:00  Penyampaian Pidato oleh Ketua Bank Sentral Eropa, Christine Lagarde

20:30  Penjualan Ritel (Bulanan) Kanada Bulan Maret

21:45  IMP Manufaktur Markit Awal AS Bulan Mei

21:45  IMP Jasa Markit Awal AS Bulan Mei

22:00  Penjualan Rumah yang Ada (Bulanan) AS Bulan April

00:15 [dini hari]  Anggota The Fed, Raphael Bostic dan Thomas Barkin menghadiri sebuah pertemuan

01:30 [dini hari]  Penyampaian Pidato oleh Pejabat The Fed, Mary C. Daly

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)

Terbentuknya Struktur Doji Mempengaruhi Pengujian Naik Harga Emas

Kemarin, harga emas membentuk struktur doji setelah koreksi dari kenaikan tajam. Pada sesi awal, harga emas bergerak sideways di sekitar 1869. Pada sesi tengah, harga emas terjadi koreksi setelah menembus batas resistansi 1875. Pada sesi akhir, setelah stabil di sekitar 1852, harga emas menguji kenaikan hingga mencapai level tertinggi di sekitar 1890 dan kemudian tidak dapat naik lagi. Pasar akhirnya ditutup pada 1869.3.

Analisis Fundamental

Risalah pertemuan yang diumumkan oleh The Fed mengisyaratkan bahwa kemungkinan kenaikan suku bunga pada obligasi AS. Hal ini memicu penutupan posisi di posisi tinggi pada harga emas semalam. Namun, karena anggota The Fed masih mempertahankan pandangan tentang “pulih tetapi tidak seimbang” ditambah dengan perubahan pada tren, harga emas menjadi stabil.

Analisis Fundamental

Pada grafik mingguan dapat dilihat bahwa sejak harga emas naik kembali ke posisi 1800, tantangan atau dorongan naik dari pihak bullish meningkat semakin cepat. Selain itu, dengan tekanan di sekitar garis tren yang mulai menghilang secara perlahan, memiliki harapan menarik perhatian pasar. Sehingga dapat memperpanjang pengujian naik pada harga emas.

Pada grafik harian, sejak membentuk struktur double bottom di sekitar 1677, harga emas terus melanjutkan tindak lanjut konsolidasi naik menuju ke level tinggi. Namun, meskipun telah mengonfirmasi pengujian naik ke level tinggi tersebut, tetap saja belum memunculkan retracement keuntungan short selling. Hal ini menyebabkan harga emas saat ini masih memiliki harapan naik dalam waktu tertentu. Selain itu, semalam harga emas menunjukkan performa yang bagus karena mengonfirmasikan terobosan di sekitar 1875 dan menantang secara cepat, sehingga memiliki harapan mendorong pasar untuk menindaklanjuti perubahan tren.

Pada grafik 4 jam, titik awal harga emas yang sebelumnya ditetapkan di sekitar 1677 telah terbentuk struktur ABC. Hingga saat ini harga emas telah mengonfirmasikan tindak lanjut di posisi yang sama serta posisi yang sama berjatuhan pada Fibonacci retracement 50% pada kisaran harga 2075-1676. Meskipun hal ini tampaknya memberikan tekanan, namun tidak mengurangi keuntungan konsolidasi tajam atau ekspektasi terbentuknya gelombang struktur.

Selain itu, konfirmasi tantangan naik pada struktur 5 gelombang saat ini yang terbentuk dari titik awal harga emas sebelumnya di sekitar 1756, semakin tidak sesuai dengan pergerakan yang lemah. Demikian, mungkin diperlukan penataan ulang dengan menetapkan titik awal harga emas di sekitar 1756 tersebut untuk membentuk struktur ABC dan menantang di posisi 1900. Hal ini akan menjadi lebih konsisten dan sesuai dengan ekspektasi pasar.

Meskipun harga emas semalam terjadi koreksi dan menembus posisi 1875, tetap belum dapat menantang hingga mencapai posisi 1900. Dan hingga saat ini masih dalam gelombang koreksi dan tentunya masih memiliki harapan untuk menantang lagi. Oleh karena itu, para investor disarankan untuk memperhatikan pilihan pada koreksi dan kesempatan pembeli saat ini!

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1860.0-1866.0, terapkan stop loss di 1855.0, target di 1873.0-1883.0, level resistensi: 1900.0, level support 1860.0.

Data Penting Malam Ini

19:50  Penyampaian Pidato oleh Ketua Bank Sental Eropa, Christine Lagarde Pada Sebuah Pertemuan

20:30  Indeks Manufaktur The Fed Phildadelphia AS Bulan Mei

20:30  Klain Tunjangan Pengangguran Awal AS Minggu Lalu

22:30  Penyampaian Pidato oleh Ketua The Fed Dallas AS, Robert S. Kaplan

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)