Jika Harga Emas Menembus Batas Resistansi 1785 Dapat Menindaklanjuti Tren Pasar

Pada hari sebelumnya, harga emas berkembang naik. Pada sesi awal, harga emas bergerak turun sedikit mencapai sekitar 1759 dan mendapatkan support. Pada sesi tengah, setelah stabil, mulai berkonsolidasi naik. Pada sesi akhir, harga emas menguji kenaikan hingga mencapai sekitar 1783 dan mendapatkan resistansi, setelah itu tidak dapat naik lagi. Pasar akhirnya ditutup pada 1775.7.

Analisis Fundamental

Meskipun data pada minggu sebelumnya relatif bagus, tetapi keuntungan bagi dolar AS masih terbatas. Dikarenakan kebijakan pelonggaran The Fed, dan juga rencana stimulus Biden sudah membuahkan hasil membuat ekspektasi pasar terhadap rencana infrastruktur meningkat, melanjutkan tren rebound pada harga emas.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, sejak bulan Agustus tahun lalu, harga emas koreksi turun pada pergerakan channel. Hingga sekarang pergerakan grafik sudah cukup besar dan koreksi harga pada dasarnya masih belum pasti sesuai ekspetasi. Dengan demikian, prediksi pengelesaian koreksi sesuai dengan dasar logika. Selain itu, meskipun grafik head and shoulders yang kita gunakan telah breakout, namun tidak besar.

Setelah koreksi rebound dan telah stabil, kemudian mendirikan struktur double bottom bentuk N yang menguntungkan. Saat ini, dengan selesainya koreksi rebound di sekitaran middle band (middle band ini juga bersamaan dengan garis bantu middle band). Pergerakan berikutnya tidak lebih dari masalah pemilihan. Jika memilih untuk mempercepat terobosan, akan melakukan pengujian di sekitaran channel atas.

Sedangkan, jika mendapat batasan, akan berpeluang untuk melakukan pengujian di sekitaran channel dasar. Dengan demikian, kita perlu memperhatikan tindak lanjut harga emas dalam beberapa hari ini, memiliki harapan munculnya tindak lanjut tren pasar.

Pada grafik 4 jam, struktur 5 gelombang yang sudah ditentukan sebelumnya saat ini sudah bergerak hingga mencapai struktur gelombang 4 yang rumit dan telah memiliki perubahan yang cukup besar, kecuali harga emas tidak dapat menembus resistansi di sekitar 1785. Selain itu, sejak harga emas rebound ke sekitar 1676, harga emas membentuk struktur bentuk N, hal ini juga membentuk struktur head and shoulders. Jika struktur ini melakukan tindak lanjut rebound menuju level yang lebih tinggi, maka perkiraan kenaikan struktur pun akan berubah.

Dengan demikian, kedua belah pihak bullish dan bearish tetap akan bersaing – Para investor bearish berfokus pada pivot point di sekitar 1785. Dan juga sentimen bull lebih mudah untuk menembus posisi tersebut, karena harga emas telah terjadi perubahan selama setengah tahun (perubahan ini sudah selesai), ditambahkan dengan dukungan struktur double bottom, menyebabkan ekspetasi para bull terhadap adanya perubahan arah menjadi lebih besar. Oleh karena itu, disarankan kepada para investor lebih waspada dan menunggu hingga harga emas breakout kemudian mengikuti tren untuk mendapatkan keuntungan yang lebih banyak.

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1770.0-1776.0, terapkan stop loss di 1765.0, target di 1783.0-1792.0, level resistensi: 1800.0, level support: 1769.0.

Setelah Breakout Pivot Point di 1760, Momentum Emas Menguji Naik

Pada hari sebelumnya, harga emas berkembang naik. Pada sesi awal, setelah stabil dari koreksi ke posisi 1734, selanjutnya mulai secara perlahan naik. Pada sesi tengah, berkonsolidasi naik. Pada sesi akhir, setelah stabil di posisi tinggi, terus menguji kenaikan hingga sekitar 1769, kemudian terjadi rebound ke titik tinggi yang baru dan setelah itu tidak dapat naik lagi. Pasar akhirnya ditutup pada 1763.4.

Analisis Fundamental

Pengumuman AS mengenai Indeks Penjualan Ritel Bulanan mencatat kenaikan sebesar 9,8%, jauh lebih baik dari yang diharapkan. Ini menandakan bahwa rencana stimulus Biden sudah membuahkan hasil dan ditambah lagi dengan rencana infrastruktur yang baru meningkatkan sentimen resiko pada pasar. Saham AS yang mencapai titik tertinggi baru menekan Dolar AS, ditambahkan dengan penurunan imbal hasil obligasi AS, mendukung emas untuk terus naik.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, dasar channel yang selalu menjadi patokan harga emas juga sudah ditembus. Setelah koreksi rebound, kembali terjadi pengujian ulang yang akan membentuk struktur bentuk N dengan acuan dasar channel. Tentu saja, dengan stabilnya pergerakan sideways dan breakout pada channel, membentuk rebound menuju level lebih tinggi. Ditambahkan dengan pergeseran turun middle band, tetap memiliki harapan untuk menarik minat beli dan tindak lanjut oleh pasar sebagai pendorong rebound melakukan pengujian naik.

Pada grafik 4 jam, struktur 5 gelombang yang sudah ditentukan sebelumnya saat ini sudah bergerak hingga mencapai struktur gelombang 4 yang rumit dan telah memiliki perubahan yang cukup besar, kecuali harga emas tidak dapat menembus resistansi di sekitar 1785. Selain itu, sejak harga emas rebound ke sekitar 1676 terbentuk struktur double bottom, dan dengan meningkatnya perkembangan rebound hingga ke titik tertinggi yang baru mendukung perkembangan struktur rebound lebih lanjut.

Hanya saja, yang perlu diperhatikan adalah dengan harga emas membentuk struktur bentuk N, hal ini juga membentuk struktur head and shoulders. Jika struktur ini melakukan tindak lanjut rebound menuju level yang lebih tinggi, maka perkiraan kenaikan struktur pun akan berubah.

Dengan demikian, kedua belah pihak bullish dan bearish tetap akan bersaing – Para investor bearish berfokus pada pivot point di sekitar 1785. Jika gagal untuk menembus posisi ini maka posisi bear tidak dapat membantu kenaikan lebih lanjut, yang dapat membentuk gelombang 5 sebagai perkembangan pasar. Dalam perbandingan, sentiment bull lebih mudah untuk menembus posisi tersebut, karena harga emas telah terjadi perubahan selama setengah tahun (perubahan ini sudah selesai), meskipun posisi harga di sekitar 1650 tidak sepenuhnya mencapai posisi target (perbedaan dengan 1676 tidak jauh).

Namun karena terdapat dukungan dari struktur double bottom, menyebabkan ekspektasi para bull terhadap adanya perubahan arah menjadi lebih basar. Saat ini, rebound harga emas setelah mencapai titik tertinggi terbaru menunjukkan keuntungan. Oleh karena itu, disarankan kepada para investor untuk terus memperhatikan koreksi untuk melakukan pembelian.

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1752.0-1758.0, terapkan stop loss di 1747.0, target di 1765.0-1775.0, level resistensi: 1782.0, level support: 1732.0.

Data Penting Malam Ini

20:30  Tarif Izin Pendirian Bangunan Bulanan AS bulan Maret   

20:30  Pembangunan Rumah Baru Bulanan AS bulan Maret

21:00  Pertemuan Menteri Keuangan Zona Euro

22:00  Nilai Awal Indeks Sentimen Konsumen Universitas Michigan AS bulan April

22:45  Penyampaian Pidato oleh Ketua The Fed Dallas, Robert Steven Kaplan

01:00 [dini hari] Jumlah Kilang Minyak AS hingga 16 April

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Pasar Secara Bertahap Mengarah ke Pivot Point di Sekitar 1760!

Analisis Fundamental

Pada hari sebelumnya, fluktuasi turun pada emas bergerak secara tidak pasti. Pada sesi awal, harga emas bergerak naik tipis mencapai sekitar 1749 dan mendapatkan resistansi. Pada sesi tengah, harga emas konsolidasi turun hingga sekitar 1740 dan mendapatkan batasan dari titik support, setelah itu terjadi rebound. Pada sesi akhir, setelah harga emas gagal menembus posisi resistansi di 1749 lalu turun hingga 1732 dan stabil. Pasar akhirnya ditutup pada harga 1736.1.

Dari sisi berita, dengan pengumuman AS mengenai data inflasi yang melebihi ekspetasi, menyebabkan para investor kembali khawatiran terhadap inflasi. Namun, kebijakan pelonggaran The Fed terus memberikan dukungan terhadap saham AS, membuat para investor semakin berhati-hati. Oleh karena itu, pergerakan sideways harga emas pada tahap ini tampak masuk akal.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, dasar channel koreksi yang selalu menjadi patokan harga emas juga sudah ditembus. Setelah koreksi rebound, kembali terjadi pengujian ulang yang akan membentuk struktur bentuk N dengan acuan dasar channel. Pergerakan harga emas setelah membentuk struktur bentuk N belum dianggap ideal, meskipun terjadi rebound menuju level tinggi sebelumnya tetap tidak dapat menunjukkan keuntungan pada laju dan kemiringan grafik, hal ini menyebabkan penurunan ekspetasi dari tidak lanjut pada struktur rebound.  Tentu saja, dengan munculnya pergerakan sideways, ditambah dengan pergeseran turun middle band hal ini tetap memiliki harapan untuk menarik minat beli dan tindak lanjut oleh pasar sebagai pendorong rebound menuju level tinggi.

Pada grafik 4 jam, pertama, kami masih menetapkan harga 1875 sebagai titik awal harga emas yang membentuk struktur 5 gelombang, kemudian saat ini koreksi pada gelombang 4 masih relatif kecil, tetapi menjadi lebih rumit. Kedua, sejak harga emas rebound ke sekitar 1676 terbentuk struktur double bottom, serta dengan tercapainya rebound ke level tinggi baru, menjadikan ekspetasi rebound untuk mencapai level yang lebih tinggi. Ketiga, jika dapat mempertahankan struktur 5 gelombang, titik terendah dari gelombang 1 di sekitar 1785 akan menjadi resistansi yang penting, maka diperlukan perhatian khusus untuk tindak lanjut ini. Terakhir, jika terjadi penerobosan stuktur maka harus disusun ulang. Dilihat dari pergerakan emas sekarang, terjadinya pullback setelah penerobosan rebound ke titik tinggi sebelum terbentuknya struktur ini, hal ini menunjukkan adanya efek support di sekitar garis neckline pada struktur di posisi 1719.

Pada grafik 1 jam, sejak harga emas rebound ke sekitar 1723, dapat membentuk strukturabc dimana struktur ini jatuh lalu rebound ke level tinggi baru di posisi 1760. Ditambah dengan perkiraan struktur head and shoulders pada grafik 4 jam, kedua belah pihak bullish dan bearish pada pasar akan bersaing di sekitar 1760. Jika dapat menembus, akan memberikan harapan untuk harga emas menantang naik ke 1785 atau terdapat resiko terjadinya koreksi. Oleh karena itu, disarankan kepada para investor untuk tetap waspada dan sabar menunggu hingga konfirmasi srtuktur rebound harga emas.

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1737.0-1742.0, terapkan stop loss di 1732.0, target di 1748.0-1756.0, level resistensi.0: 1760, level support: 1732.0.

Data Penting Malam Ini

20:30  Klaim Tunjangan Pengangguran Awal AS Minggu Sebelumnya

20:30  Indeks Penjualan Ritel Bulanan AS bulan Maret

21:15  Indeks Produksi Industri Bulanan AS bulan Maret

22:45  Penyampaian Pidato oleh Ketua The Fed Dallas, Robert S. Kaplan

02:00 [dini hari] Penyampaian Pidato oleh Ketua The Fed San Francisco, Daly Mengenai Stabilitas Keuangan dan Kebijakan Moneter di Conference Online Money Market Universitas New York

04:00 [dini hari] Loretta Mester dari The Fed berpartisipasi dalam sebuah pertemuan dan membahas mengenai Inklusivitas Ekonomi

Struktur Head and Shoulders Belum Sempurna? Harga Emas Menunggu Kepastian Struktur!

Analisis Fundamental

AS mengumumkan bahwa data Indeks Harga Konsumen (CPI) meningkat sebesar 2.6% dan tercatat kenaikan tersebar selama 2 setengah tahun. Dikombinasikan dengan data Indeks Harga Produsen (PPI) sebelumnya. Mengacu pada cepatnya kenaikan inflasi AS dan menyebabkan kekhawatiran para investor. Sebagai aktiva penentang inflasi, harga emas mendapatkan dukungan yang signifikan. Harga emas melanjutkan kembali tren fluktuasi naik, tetapi situasi lebih membaik.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, dasar channel koreksi yang selalu menjadi patokan harga emas juga sudah ditembus. Setelah koreksi rebound kembali terjadi retest yang akan membentuk struktur bentuk N dengan acuan dasar channel. Terdapat potensi rebound ke level yang lebih tinggi, tetapi pergerakan rebound harga emas dalam beberapa hari ini lagi-lagi tidak memuaskan, retest setelah rebound ketinggian baru menipis pada minggu sebelumnya tidak dapat stabil dalam kisaran support 1730 – 1731, semalam juga terjadi penurunan momentum, membuat laju rebound menjadi lambat secara signifikan.

Jika tidak terjadi rebound menuju level yang lebih tinggi dalam waktu dekat, posisi support kunci akan terus tertekan, dan tindak lanjut rebound dalam beberapa hari juga akan hilang. Tentu saja, dengan pengetatan kuat pada sesi akhir semalam, terutama dalam mempertahankan struktur garis leher dan mempercepat rebound, sepertinya meningkatkan tindak lanjut rebound menuju level lebih tinggi.

Pada grafik 4 jam, pertama, kami masih menetapkan harga 1875 sebagai titik awal harga emas yang membentuk struktur 5 gelombang, kemudian untuk saat ini pengoreksian gelombang 4 masih relatif kecil, tetapi menjadi lebih rumit. Kedua, sejak harga emas rebound di sekitar 1676 terbentuk doubl bottom, serta dengan munculnya rebound yang mencapai level tinggi baru, maka akan terdapat ekspetasi rebound hingga level yang lebih tinggi. Ketiga, jika dapat mempertahankan struktur 5 gelombang, titik terendah dari gelombang 1 di sekitar 1785 akan menjadi resistance yang penting. Hal ini berpapasan dengan posisi pivot pada grafik harian. Dengan demikian, sangat penting untuk memperhatikan kinerja di area ini.

Terakhir, jika struktur disusun ulang, dari pergerakan harga emas sekarang, pullback sebelumnya setelah rebound sebelumnya berhasil break secara tipis, perhatian diutamakan pada kinerja pullback struktur garis leher di sekitar 1719. Dengan pengetatan yang cepat pada harga emas semalam di sekitar harga 1731 mendapatkan support. Struktur kembali berarah kepada keberlanjutan rebound menuju level lebih tinggi. Oleh karena itu, disarankan kepada para investor untuk tetap mempertahankan gagasan transaksi, serta untuk sementara tetap dapat mengekspetasikan struktur rebound harga emas.

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1734.0-1740.0,terapkan stop loss di 1729.0,target di 1747.0-1756.0;level resistensi:1759.0;level support: 1733.0.

Data Penting Malam Ini

20:30  Indeks Harga Impor Tahunan AS pada bulan Maret

21:15  Penyampaian Pidato oleh Ketua Federal Reserve Dallas, Robert Steven Kaplan

22:00  Partisipasi Ketua Bank Sentral Eropa, Christine Lagarde dalam pendiskusian online di acara Reuters Newsmaker

22:30  Perubahan Persediaan Minyak Mentah EIA AS pada Minggu lalu

00:00 [dini hari]  Penyampaian Pidato oleh Ketua Federal Reserve, Jerome Powell di Washington Economic Club

02:00 [dini hari]  The Fed Mengumumkan Kondisi Buku Ekonomi Beige

03:00 [dini hari]  Penyampaian Pidato oleh Wakil Ketua Federal Reserve, Richard Clarida mengenai“Kerangka Kerja Baru Federal Reserve dan Panduan Berwawasan Maju Berbasis Hasil”

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Mendukung Keuntungan Struktur Rebound atau Menghilang, Ketika Gagal Mempertahankan Struktur Garis Leher 1719!

Pada hari sebelumnya, fluktuasi turun pada harga emas bergerak secara lemah. Pada sesi awal, momentum fluktuasi menurun tipis. Pada sesi tengah terus bergerak sampai mencapai sekitar harga 1735 dan mendapatkan batasan dari support. Setelah itu menguji kenaikan rebound. Pada pengujian sesi akhir terus bergerak sampai mencapai sekitar 1745 namun gagal mendapatkan resistansi, lalu terus bergerak turun sampai mencapai sekitar 1727 dan mendapat batasan support. Pasar akhirnya ditutup pada 1732.6.

Analisis Fundamental

Pada minggu lalu data Indeks Harga Produsen (PPI) AS meningkatkan kekhawatiran kenaikan inflasi, dalam beberapa hari akan ada data Indeks Harga Konsumen (CPI) dirilis atau diberikan lebih banyak “pemetaan”. Brad, The Fed, menyatakan bahwa sekarang masih terlalu dini untuk mempertimbangkan formulir pengurangan pembelian obligasi. Meskipun pernyataan seperti ini dapat sementara mendukung harga emas, tetapi diperlukan data malam hari untuk“memverifikasi”.

Analisis Teknikal

Pada grafik mingguan, setelah harga emas tertahan support, tidak terlihat momentum pergerakan rebound yang kuat, sehingga ini berpotensi menjadi akhir dari koreksi rebound harga emas. Pada grafik harian, dasar channel koreksi yang selalu menjadi patokan harga emas juga sudah ditembus. Setelah koreksi rebound kembali terjadi retest yang akan membentuk struktur bentuk N dengan dengan acuan area dasar channel.

Terdapat potensi rebound ke level yang lebih tinggi, tetapi pergerakan rebound harga emas dalam beberapa hari ini lagi-lagi tidak memuaskan, retest setelah rebound tipis pada minggu sebelumnya tidak dapat stabil dalam kisaran support 1730-1731, sehingga membuat laju rebound menjadi lebih lambat secara signifikan.

Jika tidak terjadi rebound menuju level yang lebih tinggi dalam waktu dekat, posisi support kunci akan terus tertekan, dan tindak lanjut rebound dalam beberapa waktu terakhir juga akan hilang. Dengan demikian, kinerja harga emas dalam beberapa hari ini menjadi cenderung penting, akan lebih baik jika dapat membentuk struktur yang definitif. Jika tidak, maka sentimen bearish akan kembali menguat.

Pada grafik 4 jam, pertama, kami masih menetapkan 1875 sebagai titik awal pergerakan harga emas yang membentuk struktur 5 gelombang, kemudian untuk saat ini pergerakan gelombang 4 korektif masih relatif kecil, tetapi menjadi lebih rumit. Kedua, sejak harga emas rebound di sekitar 1676 terbentuk double bottom, dan juga dengan munculnya rebound yang mencapai level tinggi baru, maka akan terdapat ekspektasi rebound hingga level yang lebih tinggi. Ketiga, jika dapat mempertahankan struktur 5 gelombang, titik terendah dari gelombang 1 di sekitar 1785 akan menjadi resistance yang penting.

Hal ini berpapasan dengan posisi pivot point pada grafik harian. Dengan demikian, sangat penting untuk memperhatikan kinerja harga emas disini. Terakhir, jika struktur disusun ulang, dari pergerakan harga emas sekarang, pullback sebelumnya setelah rebound sebelumnya berhasil break secara tipis, perhatikan kinerja area pullback support di dekat 1719, jika kembali ditembus, maka potensi rebound ke level yang lebih tinggi akan menipis. Oleh karena itu, disarankan kepada para investor untuk berfokus pada kinerja harga emas di sekitar 1719.

Strategi Investasi Malam Ini

Disarankan untuk buy on dips di malam hari, beli di harga 1717.0-1723.0, terapkan stop loss di 1712.0, target di 1730.0-1739.0; level resistansi atas: 1744.0; level support bawah: 1719.0.

Data Penting Malam Ini

18:00 Indeks Optimisme Usaha Kecil NFIB AS pada bulan Maret

20:30 Indeks Harga Konsumen Tahunan AS pada bulan Maret

20:30 Indeks Harga Konsumen Inti Tahunan AS pada bulan Maret

20:30 Tingkat Inflasi Inti Tahunan AS pada bulan Maret

24:00 Penyampaian Pidato oleh Masing-Masing Pejabat The Fed, George, Hack, dan Daley

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Harga Emas Kekurangan Tenaga untuk Rebound Lebih Lanjut

Pada hari sebelumnya, fluktuasi turun pada harga emas bergerak secara tidak pasti. Pada sesi awal, setelah stabil pada pergerakan sideways, menguji kenaikan hingga sekitar 1757 lalu mendapatkan resistansi. Pada sesi tengah hingga akhir, terus melakukan pengujian turun hingga paling rendah mencapai 1731 dan mendapatkan batasan dari support. Setelah itu terjadi rebound hingga mencapai 1746. Pasar akhirnya ditutup pada 1742.8.

Analisis Fundamental

Dari sisi berita, pada minggu lalu AS mengumumkan Indeks Harga Produsen (PPI) tingkat bulanan yang lebih baik dari ekspektasi, tercatat kenaikan terbesar selama 9 setengah tahun. Dengan demikian, peningkatan inflasi lagi-lagi dibicarakan oleh pasar, tetapi teringat sikap Federal Reserve pada risalah pertemuannya, para investor cenderung waspada, menunggu panduan dari data Indeks Harga Konsumen (CPI). Sehingga harga emas mendapatkan tekanan turun, juga sedang menunggu panduan dari data.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, terlihat harga emas kembali retrace dan hanya dapat menyelesaikan konfirmasi pengujian ulang pada area dasar channel kemudian kembali rebound sehingga membentuk struktur huruf N yang mendukung rebound untuk terus berlanjut. Jika dikombinasikan dengan pergerakan koreksi rebound harga emas yang sudah dikonfirmasi, dan juga dengan penurunan perlahan dari middle band telah membentuk 2 posisi yang menarik perhatian. Jadi, apakah kali ini sudah membentuk persiapan yang cukup untuk koreksi lebih lanjut?

Pada grafik 4 jam, sebelumnya kami telah menentukan $1,875 sebagai titik awal pergerakan harga emas belakangan ini, dan ini dapat membentuk struktur 5 gelombang, dimana pergerakan koreksi dari gelombang ke-4 hanya saja lebih rumit. Selanjutnya, pergerakan rebound dari sekitar $1,676 membentuk struktur double bottom, diikuti dengan pencapaian titik tertinggi yang baru dan adanya persiapan rebound ke posisi yang lebih tinggi. Selain itu, jika pergerakan gelombang 5 dapat bertahan dan tidak berubah, maka titik rendah pada gelombang ke-1 di posisi $1,7585 akan menjadi resistansi penting. Hal ini telah memenuhi permintaan posisi resistansi dari middle band pada grafik harian, sehingga harus perhatikan performa dari pergerakan grafik ini. Terakhir, jika terjadi kerusakan pada struktur, yaitu tren harga emas saat ini, maka sebelum membangun kembali struktur jika terjadi retrace setelah rebound kecil ke titik tinggi terbaru, hal ini akan mendukung tindak lanjut struktur rebound dan juga pergerakan rebound ke titik yang lebih tinggi. Tetapi, retrace pada harga emas harus menjaga titik support di sekitar posisi $1,719. Jika tidak, maka seluruh kekuatan rebound yang telah dikumpulkan akan sia-sia.

Setelah berhasil mengkonfirmasi rebound ke titik tertinggi, ada hari sebelumnya harga emas secara perlahan turun hingga sekitar posisi di atas $1,730 lalu mendapatkan support, posisi ini merupakan posisi support middle band pada grafik 4 jam. Tetapi, rebound yang selanjutnya tampak sulit untuk mendapatkan kekuatan, karena kekuatan yang mendukung koreksi penurunan masih tersisa banyak, dimana hal ini akan menyeret kemiringan grafik lebih lanjut dan secara pasti akan memperlambat perkembangan rebound ke titik yang lebih tinggi. Para investor disarankan untuk berhati-hati dalam menindaklanjuti tantangan naik pada harga emas dan untuk sementara lakukan transaksi short-selling sambal menunggu konfirmasi stuktur dan panduan lebih lanjut!

Strategi investasi malam:

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Beli (Buy) di harga rendah. Ambil posisi Beli (Buy) di 1728.0-1734.0, terapkan stop loss di 1723.0, target di 1741.0-1750.0, level resistensi: 1758.0, level support: 1730.0.

Data penting malam ini:

19:00 Kepala Ekonom Bank Sentral Inggris (BOE) Andy Haldane menyampaikan pidato

21:00 Anggota Bank Sentral Inggris Silvana Tenreyro akan berbicara tentang masalah ekonomi dan perdagangan

02:00 (Keesokan hari) anggaran pemerintah AS bulan Maret

(TBC) Dewan Ekonomi dan Sosial Amerika Serikat, Bank Dunia, IMF, WTO dan Dewan UNCTAD mengadakan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) tentang Pembiayaan untuk Pembangunan

Catatan:

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Emas Menembus Level Tinggi Sebelumnya, Perhatikan Arah Koreksi Menuju $1,730

Pada hari sebelumnya, harga emas berkonsolidasi meningkat melanjutkan tren koreksi rebound. Pada sesi awal, fluktuasi turun sedikit dan mendapat support dekat $1,733, pada sesi tengah stabil dan melanjut naik, dan pada sesi akhir terus melanjut penembusan titik tinggi sebelumnya dan terus naik hingga posisi sekitar $1,758 dan tidak dapat meningkat lagi, pasar ditutup pada $1,755.3.  

Analisis Fundamental

Dari sisi berita, setelah hasil rapat the Fed yang lebih dovish, Ketua Fed Powell menegaskan kembali sikap pelonggaran saat ini dalam pidatonya, sehingga mengurangi kekhawatiran pasar tentang inflasi. Imbal hasil obligasi AS telah turun secara signifikan dan moving average 20 hari telah menembus turun, yang mungkin berarti masih ada ruang untuk koreksi, yang akan mendorong posisi harga emas untuk terus rebound membaik dan menembus level tertinggi.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, terlihat harga emas kembali retrace dan hanya dapat menyelesaikan konfirmasi pengujian ulang pada area dasar channel kemudian kembali rebound sehingga membentuk struktur huruf N yang mendukung rebound untuk terus berlanjut.

Jika dikombinasikan dengan pergerakan koreksi rebound harga emas yang sudah dikonfirmasi, dan juga dengan penurunan perlahan dari middle band telah membentuk 2 posisi yang menarik perhatian. Jadi, apakah kali ini sudah membentuk persiapan yang cukup untuk koreksi lebih lanjut?

Pada grafik 4 jam, sebelumnya kami telah menentukan $1,875 sebagai titik awal pergerakan harga emas belakangan ini, dan ini dapat membentuk struktur 5 gelombang, dimana pergerakan koreksi dari gelombang ke-4 menciptakan ekspektasi besar terhadap pergerakan gelombang ke-5. Tetapi retracement harga emas minggu lalu tidak berhasil mencapai level rendah yang baru, kemudian rebound hingga menembus naik dari pivot point $1,719, sehingga struktur gelombang ini menjadi rusak.

Untuk membentuk ulang struktur tersebut, maka ada 2 skenario: Pertama, jika gelombang impulsif adalah gelombang penurunan, harga emas telah membentuk struktur double bottom sehingga pergerakan gelombang 4 korektif terbilang cukup rumit, tetapi ini masih masuk akal mengingat pergerakan gelombang 2 korektif relatif sederhana. Karena itu, penting untuk diperhatikan apakah pergerakan harga emas saat ini dapat membentuk struktur rebound.

Jika kenaikan harga emas tidak dapat menembus resistansi di posisi $1,785, maka kita dapat menunggu pergerakan gelombang ke-5 setelah koreksi berakhir. Skenario kedua adalah potensi terbentuknya struktur huruf N yang mengindikasikan terjadinya pembalikan arah, tetapi harga emas perlu menembus level tinggi rebound sebelumnya di $1,755 terlebih dahulu, kemudian dilanjutkan dengan konfirmasi pullback untuk mengkonfirmasi struktur tersebut.

Pada hari sebelumnya, harga emas naik mencapai level tinggi baru sesuai ekspektasi, kemudian terjadi koreksi penurunan intraday yang dapat dilihat sebagai koreksi teknikal, sehingga posisi pivot point $1,730 dapat menarik minat tindak lanjut pada area bawah. Jika posisi ini dapat ditembus, maka akan terus turun mencari support berikutnya pada $1,719. Oleh karena itu, investor disarankan untuk tetap bersabar dan menunggu hingga konfirmasi pullback harga emas berakhir sebelum memanfaatkan peluang dari pergerakan rebound.

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (sell) di 1750.0-1756.0, terapkan stop loss di 1761.0, target di 1732.0-1742.0, level resistensi: 1758.0, level support: 1720.0.

Data Penting Malam Ini

20:30 Perubahan Jumlah Tenaga Kerja dan Tingkat Pengangguran Kanada Bulan Maret

20:30 Indeks Harga Produsen (PPI) AS Bulan Maret

20:30 Tarif Tahunan Indeks Harga Produsen Inti (PPI) AS Bulan Maret

22:00 Nilai Akhir Bulanan Persediaan Perdagangan Grosir AS Bulan Februari

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Risalah Rapat FOMC Dovish, Mendukung Harga Emas

Pada hari sebelumnya, harga emas berfluktuasi menurun dan meneruskan tren yang stabil. Pada sesi awal setelah konsolidasi kembali bergerak turun. Pada sesi tengah, setelah tertahan support di sekitar 1735, harga emas koreksi rebound. Pada sesi akhir, lagi-lagi terjadi penurunan hingga ke sekitar 1730 lalu kembali rebound hingga 1743. Selanjutnya terus mengalami penurunan dan akhirnya ditutup pada 1737.4.

Analisis Fundamental

Dari sisi berita, risalah pertemuan the Fed mengenai kebijakan moneter pada bulan Maret menunjukkan sikap dovish, dan tata cara perkataannya jauh lebih lembut daripada penyataan pada pertemuan sebelumnya. Selain itu, Yellen terus berbicara tentang rencana infrastruktur milik Biden dan “rencana” mengumpulkan dana. Sentimen pasar investasi saat ini cenderung lebih berhati-hati, dan harga emas terus mengalami fluktuasi ke titik tinggi di bawah dukungan dari hal ini, juga sedang menunggu kelanjutan dari penembusan struktur saat ini.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, terlihat harga emas kembali retrace dan hanya dapat menyelesaikan konfirmasi pengujian ulang pada area dasar channel kemudian kembali rebound sehingga membentuk struktur huruf N yang mendukung rebound untuk terus berlanjut. Jika dikombinasikan dengan pergerakan koreksi rebound harga emas yang sudah dikonfirmasi, dan juga dengan penurunan perlahan dari middle band telah membentuk 2 posisi yang menarik perhatian. Jadi, apakah kali ini sudah membentuk persiapan yang cukup untuk koreksi lebih lanjut?

Pada grafik 4 jam, sebelumnya kami telah menentukan $1,875 sebagai titik awal pergerakan harga emas belakangan ini, dan ini dapat membentuk struktur 5 gelombang, dimana pergerakan koreksi dari gelombang ke-4 menciptakan ekspektasi besar terhadap pergerakan gelombang ke-5. Tetapi retracement harga emas minggu lalu tidak berhasil mencapai level rendah yang baru, kemudian rebound hingga menembus naik dari pivot point $1,719, sehingga struktur gelombang ini menjadi rusak. Untuk membentuk ulang struktur tersebut, maka ada 2 skenario: Pertama, jika gelombang impulsif adalah gelombang penurunan, harga emas telah membentuk struktur double bottom sehingga pergerakan gelombang 4 korektif terbilang cukup rumit, tetapi ini masih masuk akal mengingat pergerakan gelombang 2 korektif relatif sederhana. Karena itu, penting untuk diperhatikan apakah pergerakan harga emas saat ini dapat membentuk struktur rebound.

Jika kenaikan harga emas tidak dapat menembus resistansi di posisi $1,785, maka kita dapat menunggu pergerakan gelombang ke-5 setelah koreksi berakhir. Skenario kedua adalah potensi terbentuknya struktur huruf N yang mengindikasikan terjadinya pembalikan arah, tetapi harga emas perlu menembus level tinggi rebound sebelumnya di $1,755 terlebih dahulu, kemudian dilanjutkan dengan konfirmasi pullback pada struktur sebelumnya, setelah itu baru berpotensi untuk mendorong tindak lanjut bullish. Risalah pertemuan The Fed yang diumumkan kemarin menunjukkan sikap dovish, dan tidak ada tanda-tanda hawkish. Oleh karena itu, meskipun fluktuasi pada harga emas mengalami penurunan tetapi jaraknya tidak terlalu besar, dan dalam 1 hari dapat dengan cepat pulih sehingga perubahan struktur akan terus berlanjut. Hal ini membutuhkan beberapa waktu untuk memberikan panduan lebih lanjut. Oleh karena itu, investor disarankan untuk menindaklanjuti pengujian uang rebound harga emas saat ini dengan hati-hati, dan untuk sementara atur kisaran harga dalam transaksi jangka pendek!

Strategi investasi malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (sell) di 1749.0-1755.0, terapkan stop loss di 1760.0, target di 1733.0-1742.0, level resistensi: 1755.0, level support: 1720.0.

Data penting malam ini

19:30 Risalah Rapat Kebijakan Moneter Bank Sentral Eropa bulan Maret

20:30 Klaim Tunjangan Pengangguran Awal AS hingga minggu lalu

22:30 Georgieva selalu Ketua Dana Moneter Internasional (IMF), Powell selaku Ketua Federal Reserve, dan Iweala selaku Direktur Jenderal Organisasi Perdagangan Dunia (WTO), menyampaikan pidato tentang ekonomi global pada pertemuan musim semi antara Dana Moneter Internasional dan Bank Dunia

00:00 (keesokan hari) Powell selaku Ketua Federal Reserve berpartisipasi dalam webinar tentang ekonomi global yang diselenggarakan oleh Dana Moneter Internasional (IMF)

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Pasar Menunggu Panduan dari Hasil Pertemuan FOMC

Pada hari sebelumnya, harga emas berfluktuasi menunjukkan pergerakan ke atas dan melanjutkan tren rebound. pada sesi awal mengalami konsolidasi dan stabil sekitar 1727 dan kemudian diuji kembali. sesi tengah terlihat resistensi dekat 1738 dan dengan cepat kembali ke sekitar 1727 untuk berkonsolidasi dan stabil kemudian gagal naik lagi dan ditutup pada 1743.1.

Analisis Fundamental

Dari sisi berita, setelah data ketenagakerjaan non-pertanian yang dirilis AS jauh melebihi ekspektasi pada pekan lalu, dolar AS tampak menunjukkan keuntungan lebih dengan kinerja yang baik. Dengan hilangnya moving average 200 hari, mendorong harga emas untuk terus rebound. Tetapi karena hasil rapat Federal Reserve akan segera diumumkan, investor harus lebih berhati-hati, hal ini membatasi kinerja rebound pada harga emas saat ini.

Analisis Teknikal

Pada grafik mingguan, pergerakan harga emas minggu lalu di luar perkiraan membentuk sebuah candlestick dragonfly doji, dan telah naik kembali hingga posisi support yang tentunya akan membatasi tindak lanjut bearish, dan mendukung ekspektasi rebound. Pada grafik harian, terlihat harga emas kembali retrace dan hanya dapat menyelesaikan konfirmasi pengujian ulang pada area dasar channel kemudian kembali rebound sehingga membentuk struktur huruf N yang mendukung rebound untuk terus berlanjut.

Jika dikombinasikan dengan pergerakan koreksi rebound harga emas yang hanya mencapai resistansi awal, dan juga dengan pivot point harga semakin bergerak turun mendekati resistansi berikutnya, maka rebound harga emas hari ini berpotensi menyelesaikan rebound pada resistansi tersebut.

Pada grafik 4 jam, sebelumnya kami telah menentukan $1,875 sebagai titik awal pergerakan harga emas belakangan ini, dan ini dapat membentuk struktur 5 gelombang, dimana pergerakan koreksi dari gelombang ke-4 menciptakan ekspektasi besar terhadap pergerakan gelombang ke-5. Tetapi retracement harga emas minggu lalu tidak berhasil mencapai level rendah yang baru, kemudian rebound hingga menembus naik dari pivot point $1,719, sehingga struktur gelombang ini menjadi rusak.

Untuk membentuk ulang struktur tersebut, maka ada 2 skenario: Pertama, jika gelombang impulsif adalah gelombang penurunan, harga emas telah membentuk struktur double bottom sehingga pergerakan gelombang 4 korektif terbilang cukup rumit, tetapi ini masih masuk akal mengingat pergerakan gelombang 2 korektif relatif sederhana. Karena itu, penting untuk diperhatikan apakah pergerakan harga emas saat ini dapat membentuk struktur rebound.

Jika kenaikan harga emas tidak dapat menembus resistansi di posisi $1,785, maka kita dapat menunggu pergerakan gelombang ke-5 setelah koreksi berakhir. Skenario kedua adalah potensi terbentuknya struktur huruf N yang mengindikasikan terjadinya pembalikan arah, tetapi harga emas perlu menembus level tinggi rebound sebelumnya di $1,755 terlebih dahulu, kemudian dilanjutkan dengan konfirmasi pullback pada struktur sebelumnya, setelah itu baru berpotensi untuk mendorong tindak lanjut bullish. Dari kedua skenario di atas, kami lebih condong pada skenario pertama. Oleh karena itu, investor disarankan untuk terus memperhatikan ruang rebound harga emas saat ini.

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (sell) di 1749.0-1755.0, terapkan stop loss di 1760.0, target di 1732.0-1742.0, level resistensi: 1755.0, level support: 1720.0.

Data Penting Malam Ini

20:30 Neraca Perdagangan AS bulan Februari

21:00 Pidato oleh Evans dari Federal Reserve AS

22:30 Perubahan Persediaan Minyak Mentah EIA AS minggu lalu

02:00 Keesokan harinya, Federal Reserve mengumumkan Hasil pertemuan kebijakan moneter bulan Maret

03:00 Keesokan harinya, Perubahan Kredit Konsumen AS bulan Februari

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00).

Perhatikan Adanya Batasan di Area Bawah Channel Sekitar $1,722

Pada hari sebelumnya, harga emas menunjukkan pergerakan tren rebound yang kuat. Pada sesi awal setelah koreksi rebound dilanjuti dengan pengujian lebih lanjut ke titik rendah sebelumnya. Pada sesi tengah, menerima dukungan dari para bull dan bisa stabil di $1,677 (titik rendah sebelumnya  berada di sekitar $1,676), dan pada sesi akhir, terjadi fluktuasi naik tetapi tidak dapat meningkat lebih lanjut di posisi $1,715, akhirnya ditutup pada posisi $1,707.2.

Analisis Fundamental

Dari sisi berita, data ADP yang dirilis AS secara signifikan lebih baik dari nilai sebelumnya, sehingga menunjukkan kinerja rebound pada harga emas. Pada malam harinya, Presiden AS Biden mengajukan rencana infrastruktur berskala besar, meningkatkan kekhawatiran para investor terhadap inflasi. Pada saat Dolar AS anjlok, para bull membeli emas di harga rendah dan mendorong rebound tajam pada harga emas.

Analisis Teknikal

Pada grafik harian, kami bersedia untuk melakukan analisis dan strategi pada pergerakan tren harga emas yang dalam hampir setengah tahun ini dibatasi di lower area, tetapi setelah penembusan turun pada area dasar channel mengindikasikan bahwa dorongan bearish masih kuat. Koreksi rebound setelah ini akan menyelesaikan gelombang koreksi ini.

Saat ini harga emas berkonsolidasi di kisaran dasar channel (yang juga merupakan level rendah sebelumnya), hal ini menandakan bahwa para bearish masih memiliki ekspektasi yang pasti terhadap ruang penurunan lebih lanjut. Sehingga harga emas masih memiliki potensi turun (begitu mencetak titik rendah terbaru, maka sentimen bearish akan semakin kuat dan menyeret harga emas turun lebih rendah).

Pada grafik 4 jam, struktur yang dapat digunakan sebagai referensi adalah struktur 5 gelombang yang dimulai dari $1.875. Setelah gelombang 4 korektif berakhir pada minggu lalu, dan setelah penembusan turun pada harga emas yang bergerak sideways dengan $1.719 sebagai titik support, ini menandakan bahwa harga emas saat ini berada di gelombang 5, dan memiliki ekspektasi persiapan mencapai level rendah baru.

Akan tetapi pada hari sebelumnya, setelah harga emas stabil di area rendah, terjadi rebound yang cukup tajam dan melemahkan ekspektasi pada gelombang 5. Harus diperhatikan bahwa apakah setelah koreksi rebound bisa kembali terjadi pembalikan arah yang tajam, jika tidak maka harus terus diperhatikan dengan hati-hati.

Dari struktur grafik, pergerakan retracement pada harga emas dari $2,075 masih terus terjadi hingga sekarang dan telah membentuk struktur double top. Hal ini dapat digunakan sebagai pemisah antara penurunan tahap awal dan tahap lanjutan. Menurut struktur ini, dapat dilihat bahwa posisi $1,650 akan memiliki daya tarik yang tinggi dan juga memiliki fungsi sebagai titik support yang pasti.

Setelah harga emas menembus naik batas psikologis $1,700 pada hari sebelumnya, harga emas intraday masih memiliki momentum untuk naik. Bagian atas yang awalnya terjadi fluktuasi sideways akhirnya merubah titik $1,722 menjadi titik resistansi. Ini juga merupakan tambahan dari kurangnya konfirmasi rebound pada saat terjadi penembusan turun pada area ini. Di waktu yang sama, middle band pada grafik 4 jam menjadi referensi titik resistansi.

Jika harga emas dapat menembus naik dari posisi tersebut, maka akan menimbulkan kompetisi antara pelaku bullish dan bearish, jika tidak maka akan memerlukan konfirmasi koreksi pada area bawah. Oleh karena itu, investor disarankan untuk memperhatikan pergerakan rebound harga emas saat ini.

Strategi Investasi Malam

Berhati-hatilah ketika berinvestasi di malam hari dan ambil posisi Jual (Sell) di harga tinggi. Ambil posisi Jual (Sell) di 1719.0-1725.0, terapkan stop loss di 1730.0, target di: 1703.0-1712.0, level resistensi: 1725.0, level support: 1700.0.

Data Penting Malam Ini

20:30 Klaim tunjangan pengangguran awal AS hingga minggu lalu

21:45 Nilai Akhir PMI Manufaktur Markit AS bulan Maret

22:00 PMI Manufaktur ISM AS bulan Maret

01:00 Keesokan harinya, jumlah Kilang Minyak di AS hingga 2 April

19:00 Pertemuan Menteri OPEC+ yang ke-15

Catatan

Ulasan malam hari ini berlaku selama waktu sistem GMT 09:30-20:00 (HKT17:30-04:00)